Simulasi Cicilan Tabel Angsuran GoPayPinjam Rp10 juta Tenor 6 Bulan, Berapa Cicilan GoPayPinjam

Minggu 11-02-2024,23:06 WIB
Reporter : Putri Nurhidayati
Editor : Agus Faizar

Bunga 4% per bulan Rp2.4 juta

Biaya Layanan 1% Rp100 ribu

Pajak 11%  Rp11 ribu

Total Pinjaman Rp12,511,000

Cicilan per Bulan Rp2,085,167

BACA JUGA:Pilih 3 kali Bayar, Biaya Cicilan GoPay Later hanya Segini Per Bulan

Ketika menarik limit GoPayPinjam, pengguna akan menerima penjelasan terkait detail peminjaman termasuk biaya-biaya yang akan ditambahkan ke dalam total pinjaman.

Berikut adalah 3 tipe biaya beserta penjelasannya:

1. Bunga Pinjaman: Biaya per bulannya adalah sama yaitu 4%-6% dari total penarikan pinjaman.

2. Biaya Layanan: Sebesar 1% dari total penarikan pinjaman.

3. Pajak dari Biaya Layanan: Sebesar 11% dari total biaya layanan kamu.

Nah, sebelum melakukan peminjaman, baiknya untuk kamu mengatahui terlebih dahulu apa saja kelebihan serta kelemahan dari bergabung di GoPayPinjam, seperti berikut ini:

BACA JUGA:Cara Mudah Bayar Tagihan GoPay Later, Nggak Takut Telat Lagi

Kelebihan GoPayPinjam yang utama adalah kemudahan untuk mengambil pinjaman dana tunai secara cepat dan mudah dari aplikasi GoPay. Hal ini perbaikan fitur dari sebelumnya GoPayLater yang hanya menyediakan cicilan paylater untuk beli barang.

BACA JUGA:Bingung Pilih Paylater? Coba Cek Perbedaan GoPay Later dan Shopee PayLater Berikut

Kelebihan lainnya adalah:

  1. Aman dan resmi karena kerjasama dengan Kredit Pintar yang punya izin resmi OJK
  2. Memberikan pinjaman dana tunai buat pengguna GoPay yang selama ini hanya bisa mengambil cicilan barang di paylater
  3. Pengajuan mudah terintegrasi di aplikasi GoPay, serta hanya butuh KTP dan Foto Selfi
  4. Tidak perlu slip gaji atau bukti penghasilan
  5. Limit akan kembali setelah dilakukan pembayaran, sehingga pinjaman tunai bisa ditarik kembali saat dibutuhkan
Kategori :