Baju Lebaran Terkena Noda Membandel, Coba 9 Bahan Dapur Ini untuk Memutihkan Pakaian, Bye Noda Membandel

Selasa 12-03-2024,19:15 WIB
Reporter : Sheila Silvina
Editor : Agus Faizar

BACA JUGA:Ngobrol Tetap Seru dan Nyaman, Lakukan 6 Cara Ini Agar Mulut Tetap Segar Saat Berpuasa

9. Aspirin 

Aspirin umum diminum sebagai obat sakit kepala dan nyeri. Tapi, obat yang satu ini bisa dimanfaatkan untuk menghilangkan noda pada pakaian putih. 

Untuk penggunaannya, kita bisa melarutkan lima aspirin putih ke dalam mangkuk berisi air. Kemudian tambahkan pakaian putih ke dalam air berisi larutan aspirin dan rendam selama satu jam sebelum dicuci seperti biasa.

BACA JUGA:Tetap Jaga Silaturahmi Ketika Berpuasa, Ini 5 Cara Menghilangkan Bau Mulut Menurut Islam

Menggunakan bahan dapur untuk memutihkan pakaian bukan hanya merupakan pilihan yang ekonomis, tetapi juga ramah lingkungan.

Dengan memanfaatkan keajaiban bahan-bahan sehari-hari ini, Anda dapat mencapai hasil yang memuaskan tanpa harus mengandalkan produk pembersih kimia yang mahal. 

Namun, tetaplah memperhatikan petunjuk perawatan pada label pakaian dan uji coba pada sebagian kecil pakaian sebelum menerapkannya secara luas. 

BACA JUGA:Penyegar Mulut saat Puasa Paling Aman, Ini 11 Tipsnya Bisa Bikin Mulut Tetap Wangi Anti Bau

Dengan pemilihan bahan yang tepat, Anda dapat menjaga kebersihan dan kecerahan pakaian di momen Idul Fitri Anda dengan cara yang alami dan efektif. Selamat mencoba!

(Sheila Silvina)

Kategori :