Penguasaan Pengetahuan dan Kemampuan dalam Nasionalisme, Ini Contoh Soal Tes Wawasan Kebangsaan CPNS 2024

Selasa 19-03-2024,08:04 WIB
Reporter : Putri Nurhidayati
Editor : Agus Faizar

NASIONAL, RBTVCAMKOHA.COM – Penentu penguasaan pengetahuan dan kemampuan dalam nasionalisme, ini contoh soal Tes Wawasan Kebangsaan CPNS 2024.

BACA JUGA:Daftar Formasi CPNS 2024 untuk Lulusan SMA, Syarat Kualifikasi Pendidikan sesuai Formasi yang Dibutuhkan

Tes Wawasan Kebangsaan (TWK) adalah tes yang digunakan untuk menilai penguasaan pengetahuan dan kemampuan dalam mengimplementasikan nilai-nilai Pilar Kebangsaan Indonesia.

TWK bertujuan untuk menilai penguasaan pengetahuan dan kemampuan mengimplementasikan nasionalisme, interitas, bela negara, dan pilar negara.

BACA JUGA:Catat! Ini Link Pendaftaran CPNS 2024 dan Syarat Usia Minimal 18 Tahun Sudah Bisa Daftar

TWK adalah tes yang digunakan menilai penguasaan pengetahuan dan kemampuan peserta ujian CPNS dalam mengimplementasikan nilai-nilai Pilar Kebangsaan Indonesia.

Selain itu juga untuk menilai penguasaan pengetahuan dan kemampuan mengimplementasikan kompon-komponen berikut.

BACA JUGA:Dijamin Lulus Tahapan Administrasi, Ini Contoh Surat Lamaran PPPK Guru 2024 dan Tahapan Pendaftaran CPNS-PPPK

- Nasionalisme

Tujuan: mampu mewujudkan kepentingan nasional melalui cita-cita dan tujuan yang sama dengan tetap mempertahankan identitas nasional

- Integritas

Tujuan: mampu menunjukkan sifat atau keadaan yang menjunjung tinggi kejujuran, ketangguhan, kewibawaan sebagai satu kesatuan

- Bela Negara

Tujuan: mampu berperan aktif dalam mempertahankan eksistensi bangsa dan negara

- Pilar negara

Kategori :