Plafon Kredit & Tenor
- Plafon kredit mulai dari Rp 5.000.000 hingga Rp 200.000
- Tenor mulai dari 12, 24, 36, 48, dan 60 bulan (selama 5 tahun).
Bunga & Biaya
- Suku Bunga Pinjaman KTA secara umum berkisar 0,99% – 1,79% per bulan, tergantung dari jenis pengajuan
- Biaya Administrasi Bank sebesar 4,00% x jumlah nominal pinjaman
- Biaya pelunasan dipercepat sebesar 7% dari sisa pokok pinjaman
- Biaya keterlambatan angsuran sebesar Rp 150.000
- Premi asuransi jiwa sebesar 1,5% x jumlah nominal pinjaman.
BACA JUGA:KUR Tanpa Agunan, Berikut Tabel Cicilan KUR BNI Rp 10 Juta-Rp 50 Juta Terbaru April 2024
2. KTA Bank Panin
Ada fasilitas kredit tanpa agunan yang pasti disetujui oleh Bank Panin yang bernama Kredit Express Panin. KTA ini diberikan kepada para nasabah untuk memenuhi berbagai macam kebutuhan.
Kredit Bank Panin ini menawarkan banyak manfaat. Selain pengajuannya yang tergolong ringan, juga ada beberapa fitur yang menguntungkan para nasabah.
Proses pengajuan pinjamannya hanya perlu melalui website resmi Bank Panin yang bisa diakses melalui HP, laptop, atau komputer. Tinggal pilih produk yang ingin diajukan, isi formulir, dan proses segera.
BACA JUGA:Tabel Cicilan KUR Bank Mandiri Terbaru April 2024, Pinjaman Rp 10 Juta-Rp 50 Juta Tanpa Agunan
Plafon Kredit & Tenor
- Plafon kredit mulai dari Rp 3.000.000 – Rp 300.000.000
- Tenor mulai dari 12, 24, dan 36 bulan.
Bunga & Biaya
- Suku bunga KTA Bank Panin sebesar 0,88% (tenor 12 bulan), 0,99% (tenor 24 bulan), dan 1,29% (tenor 36 bulan)
- Biaya provisi sebesar 3% dari jumlah kredit yang disetujui
- Biaya keterlambatan sebesar 6% dari jumlah tunggakan
- Biaya administrasi tahunan sebesar Rp 100.000 yang dibayar dimuka sekaligus
- Biaya penalti pelunasan dipercepat adalah 7% dari sisa pokok pinjaman.
BACA JUGA:Ketentuan Ajukan Pinjaman KUR Mandiri 2024, Catat! Nasabah Wajib Punya Usaha Ini