6. Usaha yang berjalan minimal sudah 6 bulan.
7. Usia pemohon minimal adalah 21 tahun atau sudah menikah.
8. Tidak sedang menerima kredit produktif dari Perbankan.
9. Tidak sedang menerima kredit program dari Pemerintah (kecuali KUR).
Ketentuan pengajuannya
Selain syarat, Anda juga harus paham ketentuan dari program pinjaman Kredit Usaha Rakyat BNI mikro ini. Berikut ketentuannya, meliputi:
1. Maksimum kredit adalah Rp 10 juta sampai dengan Rp 50 juta
2. Tersedia 2 jenis kredit yakni Kredit Modal Kerja dan Kredit Investasi
3. Bentuk kredit merupakan Aflopend
4. Suku bunga yang dikenakan adalah 6% efektif per tahun
5. Jangka waktu atau tenor sepanjang 3 sampai 5 tahun
6. Bebas biaya provisi
7. Biaya administrasi maksimal Rp 150.000
8. Tidak diwajibkan agunan/jaminan tambahan
BACA JUGA:Tabel Angsuran Pinjaman BRI Plafon Rp 500 Juta Bunga Ringan, Calon Debitur Lengkapi Syaratnya