Tampak Sepele, tapi 8 Kebiasaan Sederhana Ini Bikin Umur Pendek, Kamu Punya?

Rabu 08-05-2024,16:30 WIB
Reporter : Septi Widiyarti
Editor : Agus Faizar

NASIONAL, RBTVCAMKOHA.COM – Tampak sepele, tapi 8 kebiasaan sederhana ini bikin umur pendek, kamu punya?

Sehat, bahagia, memiliki umur panjang adalah hal-hal terbaik dalam hidup yang diimpikan setiap manusia.

Setiap yang hidup pasti akan mati, karena tidak ada sesuatu yang abadi di dunia ini. Begitu pula dengan jiwa manusia yang kelak akan diambil oleh Allah SWT sebagai Sang Pencipta.

Pada dasarnya, panjangnya usia manusia memang berada di tangan Tuhan. Akan tetapi, ada kebiasaan sehari-hari yang tampaknya sepele tapi ternyata menjauhkan Anda dari harapan untuk panjang umur.

BACA JUGA:Dibalik Keindahan Gunung Tidar Ternyata Dijadikan Tempat Ritual Pesugihan

Walau ada berbagai ramalan tentang usia seseorang. Namun, yakinlah jika usia setiap manusia ada di tangan Tuhan.

Setiap yang bernyawa pasti akan mati. Termasuk manusia. Hanya saja tidak ada seorang pun yang akan tahu secara pasti kapan kematian itu datang.

Walaupun kematian merupakan rahasia sang kuasa, namun dari beberapa penelitian dan kajian medis, ada beberapa tanda yang bisa menjadi tanda ajal segera tiba.

BACA JUGA:Ini Tanda Orang Berumur Pendek, Coba Cek Jangan-jangan Ada Pada Diri Anda

8 Kebiasaan Sederhana Ini Bisa Bikin Umur Pendek

Walaupun umur adalah bagian dari rahasia Tuhan, tidak banyak juga orang yang menyadari bahwa salah satu faktor yang memengaruhi panjang umur manusia adalah gaya hidup atau aktivitas sehari-hari.

Bahkan, sebagian orang memahami kebiasaan seperti malas gerak alias mager, merokok, dan pola makan asal-asalan berdampak pada kesehatan.

Tapi, secara tidak langsung, kebiasaan buruk ini bakal memangkas usia seseorang. Parahnya lagi, kebiasaan-kebiasaan berikut terlihat sepele tapi ternyata bisa memperpendek umur

BACA JUGA:Harta Karun di Sumatera Utara Sumbang 3,84% dari Total Cadangan Emas Yang Diperkirakan Ada di Indonesia

Setidaknya ada 7 kebiasaan yang bisa membuat umur pendek. Ini dapat dilihat dari sisi kesehatan tubuh, psikologis, maupun religi, yakni meliputi:

Kategori :