2. Almond
Rasa kacang almond yang nikmat cocok untuk disantap menjadi cocolan. Bahkan banyak makanan yang menambahkan kacang almond sebagai topping pelengkap atau penambah rasa.
Ternyata almond tidak hanya sekadar kacang-kacangan yang enak untuk camilan. Tetapi ada khasiat besar yang bisa didapatkan dengan rutin konsumsi almond setiap hari.
Almond mengandung biotin yang tinggi. Ketika diserap di dalam tubuh kandungan biotin tersebut akan membantu menjaga produksi keratin dan menjaga warna alami rambut agar tidak cepat beruban.
3. Bayam
Di balik warna hijaunya yang pekat, daun bayam memiliki banyak komponen kimia alami yang berkhasiat untuk tubuh.
BACA JUGA:Daftar 6 Merek HP Kamera Terbaik Rp 1 Jutaan Ram 8 GB, Solusi Hp Murah yang Lancar Multitasking!
Salah satu yang membuat bayam spesial adalah kandungan zat besinya yang tinggi.
Ketika tubuh memiliki asupan zat besi yang cukup maka oksigen akan dialirkan dengan efektif ke seluruh tubuh.
Asupan oksigen yang cukup inilah yang kemudian dibutuhkan untuk mencegah rambut hitam berubah menjadi putih.
Konsumsi bayam secara rutin dalam setiap menu makan harian dapat menjaga warna rambut agar tetap pekat dan berkilau.
Beberapa penelitian juga berusaha melihat manfaat konsumsi bayam untuk mencegah pertumbuhan uban dini.
BACA JUGA:Inilah 7 Cara Efektif Mengatasi Muka Merah Setelah Berenang, Coba dan Buktikan
4. Ubi
Pada berbagai kondisi ubi selalu disarankan sebagai asupan karbohidrat yang lebih sehat.
Dalam sebuah ubi terkandung banyak komponen alami yang sehat selain karbohidrat.