Surga Pulau Enggano, Menikmati Keindahan Danau Biru Bak Blaw, Asri dan Jernih

Kamis 23-05-2024,19:55 WIB
Reporter : Adrian M Yusuf
Editor : Purnama Sakti

Banyak yang bisa dinikmati wisatawan, mengambil foto karena suasana dan pemandangan yang bagus maupun berenang menikmati airnya yang dingin dan jernih. 

“Ramai jika akhir pekan dan hari libur nasional dan wisatawan juga bisa mandi,” imbuhnya. 

BACA JUGA:Bergaya tapi Cuan! Ini Jenis Jam Tangan yang Bisa Dikoleksi untuk Investasi serta Mereknya

Untuk fasilitasnya, ada kamar mandi dan ada juga bangunan untuk berjualan. Kemudian jembatan serta jogging track yang mengelilingi Danau Bak Blaw, namun belum difungsikan karena belum ada serah terima dari Pemda setempat ke Pemerintah Desa Meok. 

Jika fasilitas ini sudah diserahkan, Pemdes Meok bisa mengelolahnya lebih baik dan bisa menjadi sumber pemasukan bagi desa.

BACA JUGA:Begini Cara Cek Pajak Kendaran Online di Seluruh Samsat Indonesia, Cara Mudah Bisa Sambil Tiduran

“Silakan datang ke sini, semua pengunjung tidak dipungut biaya,” pungkas Siman.

 

Adrian M Yusuf

Kategori :