NASIONAL, RBTVCAMKOHA.COM - Apakah ATM bisa dibobol lewat nomor rekening? Ini penjelasan dari pihak bank.
Nomor rekening memiliki peran yang sangat penting bagi nasabah yang ingin melakukan transaksi perbankan, khususnya di bank. Karena itu, disarankan bagi nasabah untuk berhati-hati dalam membagikan nomor rekening miliknya.
BACA JUGA:Bisa Investasi Emas Berkelompok, Ini Tabel Arisan Emas Pegadaian 2024, Bebas Biaya Cicilan Tetap
Penipuan dengan menggunakan nomor rekening semakin marak terjadi. Oleh karena itu, Kementerian Komunikasi dan Informatika Republik Indonesia mengeluarkan sebuah website bernama cekrekening.id untuk melakukan cara cek nomor rekening penipu.
Namun, sebelum mengetahui cara melakukan cek rekening penipu, baiknya kita mengetahui mengenai apakah ATM bisa dibobol lewat nomor rekening? Berikut ini ulasannya.
Seperti diktehaui, di era serba digital seperti saat ini, data-data seperti nomor rekening mudah sekali bocor dan tersebar. Penipuan online macam ini biasanya mengincar orang-orang yang tidak paham dengan teknologi.
Hal ini pun membuat banyak nasabah khawatir dan bertanya-tanya seputar cara mengambil uang di nomor rekening orang lain. Untuk mengetahui informasinya lebih lanjut, simak uraian artikel di bawah ini hingga tuntas.
BACA JUGA:3 Ramuan Obat Alami yang Ampuh untuk Kaki Bengkak Kena Bisa Ular, Begini Cara Penggunaannya
Menurut pihak bank, rekening tidak bisa dibobol hanya dengan menggunakan data berupa nomor rekening. Apabila ingin mengambil uang dengan nomor rekening di bank, maka nasabah harus memberikan beberapa data pendukung lainnya meliputi:
1. Buku tabungan
2. Kartu Tkamu Penduduk (KTP) asli
3. Kecocokan tkamu tangan nasabah
4. Kartu ATM
5. Surat kuasa dan