- Manajemen Sumber Daya Manusia
- Manajemen Transportasi
- Teknik Informatika
- Teknik Telekomunikasi
Pendaftaran lowongan kerja KAI ini dapat dilakukan secara online melalui laman https://e-recruitment.kai.id/.
Bagi kamu yang ingin mendaftar, dapat apply lamaran mulai hari ini, 23 Juni 2024.
BACA JUGA:BRI Buka Lowongan Kerja, Bisa untuk Lulusan SMA dan Fresh Graduate, Ini Persyaratannya
Cara Daftar Rekrutmen KAI
- Akses laman https://e-recruitment.kai.id/
- Calon pelamar dapat melakukan registrasi terlebih dahulu
- Klik 'Regitsrasi' untuk membuat akun dan password
- Konfirmasi akan dikirimkan langsung ke e-mail calon peserta
- Jika kamu telah mengikuti langkah-langkah pada email, maka secara otomatis akan dialihkan ke halaman rekrutmen
- Masukkan email dan password untuk Login
- Jika sudah, pilih menu 'Lowongan'
- Kemudian pilih 'Rekrutmen Eksternal