Maka dari itulah, perlu adanya cara atau upaya untuk membuat mobilitas lebih stabil tanpa melupakan segala hambatan yang mungkin saja dapat terjadi.
Maka dari itu, terdapat upaya dengan nyata, yaitu berupa jalan tol sebagai jalan bebas hambatan yang akan sangat membantu masyarakat luas dalam menggapai solusi bagi permasalahan mengenai sosial tersebut.
BACA JUGA:Update Proyek Tol Bengkulu - Lubuk Linggau, Setelah Terhubung Ternyata Jarak Tempuhnya hanya Segini
16. Mengurangi Macet
Meskipun belum terdapat kesempurnaan mengenai upaya pemerintah untuk memberikan solusi tepat bagi permasalahan sosial satu ini.
Namun tetap saja salah satu langkah nyata ini dapat memberikan solusi untuk mengurangi kemacetan dengan manfaat jalan tol yang mampu dijadikan sarana pengganti jalan raya semetinya yang merupakan jalan bersama seluruh anggota masyarakat.
Namun dengan jalan bebas hambatan, maka kiranya mampu memberikan peluang lagi bagi pemerintah untuk lebih menyetabilkan siklus sosial dan berdampak positif untuk kebersamaan dan persatuan.
BACA JUGA:Update Proyek Tol Bengkulu - Lubuk Linggau, Ini 2 Lokasi Pembangunan Pintu Keluar di Rejang Lebong
17. Jalur Alternatif yang Membantu
Sebagai jalur bebas hambatan, tentu saja bukan berarti jalan tol langsung dengan begitu saja menjadi sebuah jalan alternatif yang membantu roda perekonomian dan sosial masyarakat.
Namun, jalan tol juga menjadi sarana yang menyediakan bebas hambatan dengan pilihan. Misalnya saja dengan pilihan cepat dan lambat.
BACA JUGA:Jalan Tol Pakai Cor Beton dan Aspal, Apa Perbedaannya? Mana yang Lebih Baik?
Tentu saja akan berbeda jalur, seperti jalur kanan yang diperuntukkan bagi kendaraan yang melaju di atas 60 km/jam.
Sedangkan pada jalur kiri adalah saat kecepatan laju kendaraan mencapai kurang dari 60 km/jam.
Jadi, inilah perlunya kendaraan yang sedang berada pada jalan tol, tetap memenuhi peraturan yang ada dan berada pada jalur semestinya agar jalan tol tepat seperti sebutannya, yaitu jalan bebas hambatan.
BACA JUGA:Update Proyek Jalan Tol Padang-Sicincin, jika Selesai Padang-Bukittinggi hanya 1 Jam Perjalanan