Ini 7 Rekomendasi Mobil Rp 40 Jutaan, Mesin Bertenaga dan Irit BBM

Kamis 08-08-2024,10:25 WIB
Reporter : Nutri Septiana
Editor : Septi Widiyarti

Saat membeli mobil baru, Anda tidak dapat langsung menggunakannya untuk berkendara di jalanan. Setidaknya Anda harus menunggu berminggu-minggu bahkan berbulan-bulan hingga surat serta kelengkapan lainnya selesai diurus. Ini akan menjadi masalah bagi Anda yang perlu menggunakan mobil secepatnya.

Apabila Anda membeli mobil bekas, hal ini tidak akan terjadi, sebab seluruh surat dapat langsung berpindah tangan ketika melakukan pelunasan. Kemudian, Anda hanya perlu melakukan balik nama untuk kelancaran pembayaran pajak pada kemudian hari.

Selain surat-surat yang telah tersedia, Anda pun tidak perlu menunggu stok mobil yang inden dari pabrik. Cukup datang ke showroom atau sang pemilik, Anda bisa langsung membawa mobil bekas pulang ke rumah di waktu yang sama.

BACA JUGA:Dana Desa Mana yang Lebih Besar, Kabupaten Seluma atau Bengkulu Utara? Cek Perbandingannya Berikut

3. Cocok untuk Berbisnis

Bagi Anda yang memiliki bisnis rental mobil atau yang berhubungan dengan kendaraan, membeli mobil bekas dengan jumlah yang banyak akan lebih menguntungkan dibanding membeli jenis baru. Uang yang perlu Anda keluarkan akan jauh lebih sedikit.

Apabila Anda membeli dalam jumlah banyak, biasanya penjual akan memberikan diskon khusus sehingga harganya jadi lebih ekonomis.

Demikianlah 7 rekomendasi mobil Rp 40 jutaan, bisa miliki Charade Winner hingga Soluna. Semoga bermanfaat.

Nutri Septiana

Kategori :