Lupa Password Akun SSCASN saat Daftar CPNS 2024? Tenang, Begini Cara Mengatasinya

Jumat 23-08-2024,14:37 WIB
Reporter : Putri Nurhidayati
Editor : Septi Widiyarti

NASIONAL, RBTVCAMKOHA.COM - Lupa password akun SSCASN saat daftar CPNS 2024? Tenang, begini cara mengatasinya.

Pendaftaran Calon Pegawai Negeri Sipil (CPNS) 2024 resmi telah dibuka emapt hari yang lalu pada tanggal 20 Agustus 2024. Pelamar CPNS 2024 sebelum mendaftar diimbau untuk membuat akun di laman SSCASN.

BACA JUGA:Terbaru, Ini Ketentuan Batas Usia Pelamar untuk Daftar CPNS 2024, Maksimal Segini

Bagi Anda yang sudah berhasil membuat akun, diharapkan untuk mencatat kata sandinya. Namun, tak jarang para pelamar mengalami kendala, salah satunya lupa password akun SSCASN saat daftar CPNS 2024.

Bahkan, ketika hal tersebut terjadi, tak sedikit pula para peserta yang panik dan cemas. Jangan  khawatir, sebab artikel berikut akan memberikan cara mengatasinya.

BACA JUGA:Pegawai Ditjen Pajak Lakukan KDRT ke Istri Dihadapan Anak, Polres Metro Turun Tangan

Cara Menagatsi Lupa Password Akun SSCASN

Jangan khawatir berikut cara untuk mengatasinya yang perlu diketahui:

1. Buka Situs Resmi SSCASN

Langkah pertama Silahkan akses halaman Helpdesk SSCN di https://helpdesk-sscasn.bkn.go.id kemudian pilih menu “Reset Password Akun SSCN” dan lengkapi form isian yang tersedia.

2. Masukkan NIK dan Jawaban Pertanyaan Keamanan

Setelah memilih “Reset Password”, Anda akan diminta untuk memasukkan Nama, NIK (Nomor Induk Kependudukan) yang terdaftar di akun Anda. Selain itu, Anda juga harus menjawab pertanyaan keamanan yang telah Anda atur saat membuat akun.

Jika Anda tidak ingat jawaban dari pertanyaan keamanan, Anda mungkin perlu menghubungi layanan bantuan BKN untuk mendapatkan bantuan lebih lanjut.

BACA JUGA: Sejarah dan Asal Makanan Rendang yang Tampil di Google Doodle

3. Verifikasi Melalui Email

Kategori :