Simak, Ini Tabel Angsuran Kupedes BRI Pinjaman Rp 3-15 Juta dengan Jaminan BKPB Motor

Kamis 05-09-2024,20:14 WIB
Reporter : Putri Nurhidayati
Editor : Septi Widiyarti

7. Bunga rendah dan kompetitif

8. Tersedia asuransi bonus dan asuransi

9. Pembayaran angsuran mudah karena dapat disetorkan di seluruh BRI unit dan EDC Collection.

10. Jumlah plafon maksimal mencapai Rp 250 juta.

BACA JUGA:Tebar Benih di Lahan Sawah 7.807 Ha, Bengkulu Selatan Ingin Jadi Lumbung Padi Terbesar di Bengkulu

Dengan mengajukan Kupedes, Anda bisa mendapatkan pinjaman maksimal sebesar Rp 250 juta. Pinjaman ini dapat diangsur dengan beberapa pilihan jangka waktu atau tenor.

Tenor yang tersedia mulai dari 12 bulan hingga 60 bulan. Untuk bunga pinjaman Kupedes tahun ini yakni 0,9 hingga 1,2 persen per bulan. 

Penentuan bunga tergantung pada nominal plafon pinjaman nasabah. Semakin besar plafon pinjaman maka bunga akan semakin rendah.

BRI tidak memberikan biaya provisi untuk pinjaman Kupedes, debitur hanya perlu membayar biaya administrasi sebesar Rp 10.000. Diluar biaya dan bunga Kupedes BRI juga memiliki sistem bonus bagi nasabah yang membayar angsuran tepat waktu.

BACA JUGA:Gaji dan Tunjangan Gubernur DKI Jakarta, Segini Total Pemasukan Gubernur Sebulan

Dalam produk Kupedes BRI ini juga ada bonus kepada nasabah yang membayar cicilan tepat waktu. Bonus yang diberikan biasanya berupa cashback uang tunai yang nominalnya tergantung dari ketentuan bank terkait.

Skema bonus ini bertujuan untuk memberikan semangat kepada nasabah untuk membayar tepat waktu. Selain bonus uang tunai, Kupedes BRI juga menawarkan bebas biaya provisi dan biaya admin yang rendah.

BACA JUGA:Pendapatan Pemkab Lebong Semester I Melebihi Target, Realisasi Belanja Kategori Wajar

Syarat Pinjaman Kupedes BRI

1. Merupakan WNI yang dapat dibuktikan dengan KTP

2. Memiliki usaha minimal 12 bulan

Kategori :