Lowongan Kerja OJK 2024, Ini Jurusan yang Diperlukan, Cek Besaran Gajinya

Senin 09-09-2024,07:45 WIB
Reporter : Putri Nurhidayati
Editor : Septi Widiyarti

NASIONAL, RBTVCAMKOHA.COM – Lowongan kerja OJK 2024, ini jurusan yang diperlukan, cek besaran gajinya.

Otoritas Jasa Keuangan (OJK) akan segera buka lowongan kerja 2024. Bagi yang berminat nantinya bisa mendaftarkan diri pada laman resmi lowongan kerja di OJK 2024.

BACA JUGA:Kenali, Ini Jenis Pinjaman Bank Mandiri 2024 Lengkap dengan Syarat Pengajuan

OJK membuka lowongan kerja melalui Program Pendidikan Calon Staf (PCS) Angkatan 8 dan Pendidikan Calon Pegawai Tata Usaha (PCT) Angkatan 2.

"OJK akan mengundang putra-putri terbaik bangsa yang berintegritas dan profesional untuk bergabung di OJK," tulis OJK.

BACA JUGA:Warga Mulai Krisis Air Bersih, Perumda Tirta Rafflesia Buka Pengaduan Bantuan Air

Rekrutmen yang Dibuka

Akan ada 2 program rekrutmen yang bisa diikuti, yakni:

- Program Pendidikan Calon Staf (PCS) Angkatan 8

- Program Pendidikan Calon Pegawai Tata Usaha (PCT) Angkatan 2

Lantas, kapan periode pendaftaran?

Berdasarkan rekrutmen Program Pendidikan Calon Staf (PCS) Angkatan telah 7 pada Maret 2024 lalu. Namun, berikut adalah gambaran syarat lowongan kerja OJK.

Otoritas Jasa Keuangan (OJK) akan membuka lowongan pekerjaan, berikut syarat yang dibutuhkan:

1. Warga Negara Indonesia;

2. Sehat secara jasmani dan rohani

Kategori :