Ingin Mulai Usaha tapi Terkendala Modal, Jenis Pinjaman Ini Bisa Jadi Jalan Keluar

Jumat 21-04-2023,00:57 WIB
Reporter : Tim liputan

BENGKULU, RBTVCAMKOHA.COM - Memulai usaha bisa menjadi salah satu mata pencarian dengan potensi pendapatan yang tak terbatas. 

Sayangnya, tak semua orang memiliki cukup modal untuk memulai usahanya.

Salah satu masalah yang menjadi pokok utama bagi Anda yang ingin memulai usaha adalah kekurangan modal. 

Meski begitu, hal ini bukanlah jalan buntu, sebab saat ini banyak akses pinjaman bagi para pelaku usaha untuk memperoleh modal usaha.

 

BACA JUGA:Buruan Cek, Pemilik KTP Jenis Ini Bisa Cairkan KUR Rp 500 Juta Tanpa Jaminan

Berikut adalah daftar akses pinjaman modal yang bisa Anda peroleh untuk tambahan modal usaha.

 

1. Kredit Usaha Rakyat (KUR)

 

KUR atau Kredit Usaha Rakyat menjadi salah satu daftar pinjaman modal usaha. Program KUR biasanya tersedia pada bank-bank milik pemerintah dengan bunga yang relatif kecil.

Untuk mengajukan KUR, Anda diwajibkan menjalani usaha yang telah beroperasi minimal 6 bulan.

 

BACA JUGA:1 Menit Cair, Pinjaman Resmi OJK Rp 50 Juta, Bukan Bank Mandiri dan BRI

2. Koperasi

Kategori :