Catat! 12 Daerah Ini Rawan Gempa Megathrust, Ada Daerahmu?

Minggu 22-09-2024,11:16 WIB
Reporter : Putri Nurhidayati
Editor : Septi Widiyarti

NASIONAL, RBTVCAMKOHA.COM - Catat! 12 daerah ini rawan gempa megathrust, ada daerahmu?

Kepala Pusat Gempa Bumi dan Tsunami Badan Meteorologi, Klimatologi, dan Geofisika (BMKG) Daryono, memperingatkan gempa dari dua zona megathrust, yakni Megathrust Selat Sunda dan Megathrust Mentawai-Siberut, tinggal tunggu waktu.

BACA JUGA:2 Zona Merah Gempa Megathrust di Indonesia, BMKG Bilang Tinggal Tunggu Waktu

Untuk informasi, gempa megathrust adalah jenis gempa bumi yang terjadi di zona megathrust atau zona subduksi aktif. Zona megathrust adalah area di mana dua lempeng tektonik bertemu dan lempeng samudra menimpa lempeng benua. 

Gempa megathrust memiliki potensi gempa yang besar dan dapat mencapai magnitudo tinggi.

BACA JUGA:Profil Kapten Philip Mark Mehrtens, Pilot Susi Air yang Berhasil Dibebaskan dari KKB

Selain 2 zona merah diatas, adapun seperti dikutip dari Liputan6.com, berikut daerah yang berpotensi dilanda gempa Megathrust di Indonesia Rabu (14/8/2024):

1. Megathrust Selat Sunda-Banten

Gempa Megathrust di Indonesia daerah Selat Sunda-Banten merupakan salah satu ancaman seismik terbesar yang dihadapi negara ini. 

Melansir dari Peta Sumber dan Bahaya Gempa Indonesia 2017, zona ini memiliki potensi gempa dengan magnitudo maksimum 8,8. Segmen ini membentang sepanjang 280 km dengan lebar 200 km, dan mengalami pergeseran (slip rate) 4 cm per tahun.

Sejarah mencatat bahwa gempa Megathrust di Indonesia daerah ini pernah terjadi pada tahun 1699 dan 1780, keduanya dengan kekuatan M8,5. 

Fakta ini menunjukkan bahwa daerah Selat Sunda-Banten memiliki siklus gempa besar yang panjang, meningkatkan kekhawatiran akan potensi pelepasan energi yang besar di masa depan.

Daryono, Kepala Pusat Gempa Bumi dan Tsunami BMKG, menegaskan, "Rilis gempa di kedua segmen megathrust ini boleh dikata 'tinggal menunggu waktu' karena kedua wilayah tersebut sudah ratusan tahun belum terjadi gempa besar."

BACA JUGA:Batu Petir Seperti Milik Dukun Ponari, Banyak Dibuat Batu Akik, Ini Khasiat dan Harganya

2. Megathrust Mentawai-Siberut

Kategori :