BACA JUGA:Daftar Harga Mobil Daihatsu Sigra Matic Bekas Terbaru, Cek Sebelum Beli!
Denda Pajak Mobil Daihatsu Terios
Jika kamu terlambat membayar pajak, berdasarkan peraturan yang berlaku maka Anda perlu membayar denda pajak, yang terdiri dari denda Pajak Kendaraan Bermotor sebesar 25% dan denda Sumbangan Wajib Dana Kecelakaan Lalu Lintas Jalan (SWDKLLJ) sebesar Rp143.000 per tahun.
Berikut contohnya yang dilansir dari laman resmi samsat.id:
Misal Agus belum membayar pajak BRIO RS 1.2 CVT CKD selama 7 bulan, maka diketahui:
- PKB = 2.220.000
- SWDKLLJ = 143.000
- Tunggakan = 7 bulan
Maka perhitungannya adalah sebagai berikut:
- 2.220.000 + 143.000 x 25% x 7/12 = 2.240.854
- Kemudian jumlah denda tersebut ditambah PKB dan SWDKLLJ
2.240.854 + 2.220.000 + 143.000 = 4.603.854
BACA JUGA:Bukan Jimat, Ini Penglaris Dagangan Paling Ampuh, Bisa Langsung Dicoba!
Jadi, Agus harus membayar denda pajak BRIO RS 1.2 CVT CKD yang telah menunggak selama 7 bulan sejumlah 4.603.854
Jadi, saat kamu tidak membayar dalam kurun waktu yang lebih lama, artinya denda yang harus kamu bayar juga semakin besar.
Maka sebaiknya kamu tetap membayar pajak dengan tepat waktu, selain membuat Anda membayar tanpa tambahan denda, kamu pun telah membantu pemerintah dalam hal pembangunan negara melalui pajak tersebut.
Nutri Septiana