Sebelum Beli Motor Bekas, Ini 7 Hal yang Perlu Diperhatikan

Kamis 21-11-2024,10:21 WIB
Reporter : Nutri Septiana
Editor : Septi Widiyarti

Motor bekas biasanya memiliki biaya pajak dan premi asuransi yang lebih rendah dibandingkan dengan motor baru.

Ini dikarenakan nilai kendaraan yang lebih rendah dan risiko kerugian yang lebih kecil bagi perusahaan asuransi.

5. Aksesori dan Modifikasi Sudah Tersedia

Banyak motor bekas sudah dilengkapi dengan aksesori tambahan atau telah dimodifikasi, sehingga pembeli tidak perlu mengeluarkan biaya tambahan untuk hal-hal seperti box penyimpanan, kaca spion tambahan, atau komponen lain.

BACA JUGA:7 Rekomendasi Motor Bebek Irit Bensin, Terbaik untuk Perjalanan Jauh

6. Lebih Mudah Mendapatkan Informasi

Dengan kemajuan teknologi dan internet, sekarang lebih mudah untuk menemukan riwayat motor bekas, termasuk perawatan, kerusakan, atau kecelakaan sebelumnya. Ini membantu pembeli untuk membuat keputusan yang lebih bijak.

Demikianlah terkait informasi hal yang harus diperhatikan saat membeli motor bekas agar tidak merugi. Semoga membantu.

Nutri Septiana

Kategori :