Info Pinjaman Mulai dari Rp 1 Juta - Rp 40 Juta dengan KUR BRI, Ini Tabel Angsurannya Terbaru Desember 2024

Senin 02-12-2024,11:39 WIB
Reporter : Sheila Silvina
Editor : Septi Fitriani

NASIONAL, RBTVCAMKOHA.COM - Info pinjaman mulai dari Rp 1 juta dengan KUR BRI, ini tabel angsurannya terbaru Desember 2024.

Butuh modal? Yuk ajukan pinjaman KUR BRI, untuk Anda para pelaku usaha mikro, kecil, dan menengah (UMKM) dalam mengakses permodalan.

BACA JUGA:Kumpulan Contoh Soal SKB CPNS Perencana Ahli Pertama, Peserta Harus Tahu!

KUR BRI dapat digunakan untuk menambah modal kerja atau investasi, seperti menambah alat produksi atau perluasan usaha.

KUR BRI memiliki beberapa fungsi, yaitu: Meningkatkan kapasitas daya saing UMKM, Mendorong pertumbuhan ekonomi dan penyerapan tenaga kerja, Memperkuat kemampuan permodalan usaha, Membantu UMKM dalam mengakses permodalan. 

KUR BRI menawarkan tiga jenis pinjaman, yaitu KUR Mikro, KUR Kecil, dan KUR TKI. KUR BRI memiliki beberapa keunggulan, yaitu: Bunga rendah, Proses pengajuan yang mudah, Dapat diakses secara online.

Tabel Angsuran Pinjaman KUR BRI 2024

Tapi, sebelum pengajuan Anda perlu tahu bagaimana angsurannya, berikut telah disusun angsuran pinjaman KUR BRI Desember 2024 pinjaman Rp 1 juta - 40 juta:

1. Plafon Rp1.000.000

- 12 bulan: Rp88.333

- 18 bulan: Rp60.556

- 24 bulan: Rp46.667

- 36 bulan: Rp32.778

- 48 bulan: Rp25.833

- 60 bulan: Rp21.667

Kategori :