3. Kemudian, ketikkan huruf kode captcha yang muncul dan klik "Cari Data".
4. Sistem akan melakukan pencarian nama penerima sesuai wilayah yang diinputkan. Pastikan seluruh data yang dimasukkan ke dalam sistem, seperti provinsi, kabupaten/kota, kecamatan, desa, dan nama, sudah benar.
5. Jika nama yang dicari termasuk dalam daftar penerima bansos, akan muncul kolom tabel yang menampilkan status penerima, keterangan, dan periode bantuan yang diberikan.
6. Namun, jika nama yang dicari tidak terdaftar sebagai penerima manfaat bansos, akan muncul keterangan "Tidak Terdapat Peserta/PM (Penerima Manfaat)".
(Tim)