Bukan Pilih Kasih, Berikut Ini Keunggulan Anak Tengah, Diantaranya Pribadi yang Tangguh

Selasa 30-05-2023,08:53 WIB
Reporter : Tim liputan
Editor : Purnama Sakti

NASIONAL, RBTVCAMKOHA.COM – Di dalam keluarga kita mengenal ada anak paling tua, anak tengah dan bungsu.

 

Anak yang paling tua biasanya menjadi sosok yang bertanggung jawab, pengayom dan tegas. Sedangkan anak bungsu sering diidentikan dengan manja, tidak bisa mandiri.

 

BACA JUGA:Daftar Makanan Pokok di Dunia, Ternyata Makanan Ini yang Paling Banyak Dikonsumsi Manusia

Lalu bagaimana dengan anak tengah? Ternyata anak tengah memiliki keunggulan tersendiri dibanding anak paling tua dan bungsu, yakni

 

1. Tahu betul bagaimana jadi kakak dan adik sekaligus

Kamu tahu bagaimana jadi kakak yang pengertian bagi adikmu, sekaligus bagaimana jadi adik yang baik buat kakakmu. Kamu tidak mengedepankan egomu seperti anak sulung atau anak bungsu.

 

2. Punya pemikiran fleksibel

Sebagai anak tengah, seringkali kamu harus mengalah dan lebih toleran, baik terhadap kakak maupun adikmu. 

 

BACA JUGA:Jadi Tanda Kiamat, Berikut Ciri-ciri Imam Mahdi akan Datang

Kamu jadi mengenal lebih banyak karakter, dan dari sinilah kamu juga mengembangkan pemikiran terbuka dan fleksibel, menerima apa yang kamu hadapi.

Kategori :