KUR Mandiri 2025: Ini Syarat, Tabel Angsuran hingga Keuntungan
Tabel Angsuran Pinjaman KUR Mandiri --
Catat ya, bahwa angsuran per bulan dapat berubah sesuai dengan kebijakan Bank Mandiri.
BACA JUGA:Sebelum Pengajuan, Ini Tabel Angsuran KUR BRI 2025, Lengkap dengan Risiko Telat Bayar
Syarat Pengajuan KUR Mandiri 2025
Untuk mengajukan pinjaman ini, ada beberapa persyaratan yang harus kamu penuhi, di antaranya:
1. Warga Negara Indonesia (WNI)
- Berusia minimal 21 tahun atau sudah menikah.
2. Usaha Produktif
- Usaha sudah berjalan minimal 6 bulan.
- Bersifat produktif dan layak dibiayai.
3. Dokumen Administrasi
- Fotokopi e-KTP dan Kartu Keluarga (KK).
- Nomor Induk Berusaha (NIB) atau Surat Keterangan Usaha (SKU) dari kelurahan/desa.
- NPWP (jika pinjaman lebih dari Rp50 juta).
BACA JUGA:Biar Gak Cuma Bengong, Ini 4 Ide Game Penghasil Uang Langsung ke DANA, Cocok Buat Bukber!
Cara Mengajukan KUR Mandiri 2025
Jika kamu sudah memenuhi syarat, berikut langkah-langkah pengajuan KUR Mandiri:
1. Persiapkan Dokumen
Cek Berita dan Artikel lainnya di Google News
Sumber:


