Misteri Kota Hilang yang Diyakini Menyimpan Harta Qarun Triliunan Rupiah
Misteri Kota El Dorado yang hilang dan diyakini banyak menyimpan emas--
Kendati demikian, upaya pencarian kota El Dorado ini tetap berlangsung. Terbaru dilakukan pada tahun 2000.
Biara Santo Domingo sedang mencari terowongan bawah tanah bangsa Inca ketika tim menemukan sebuah dokumen dari tahun 1600-an yang berisi deskripsi sebuah kota yang diduga El Dorado. Di dalam area tersebut, berlokasi di Paratoari, Peru, alat-alat dan bukti struktur buatan manusia ditemukan, tapi El Dorado tetap misteri.
BACA JUGA:Begini Ciri Manusia Kelompok Pertama yang Masuk Surga
Sampai saat ini, keberadaan kota emas El Dorado tetap menjadi misteri. Apakah kota ini benar-benar ada atau hanya sebatas legenda.
Tim liputan
Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News
Sumber: