9 Rekomendasi Lowongan Kerja Tamatan SMA, Gaji Tinggi dan Jenjang Karir Menjanjikan
9 Rekomendasi Lowongan Kerja Tamatan SMA, Gaji Tinggi dan Jenjang Karir Menjanjikan--
Pramugari atau Pramugara menjadi salah satu posisi yang banyak diminati oleh pelajar SMA utamanya yang dari SMK.
Selain karena bisa dilamar dengan riwayat pendidikan SMA, pekerjaan ini banyak diminati karena dikenal memiliki gaji besar dengan relasi kerja luas dan bisa jalan-jalan.
Selain itu, di Indonesia ada dua jenis pekerjaan untuk lulusan SMA di bidang ke pramugarian yang bisa Anda lamar yaitu:
• Perusahaan Penerbangan
• PT. Kereta Api Indonesia.
Jika Anda berhasil masuk di Perusahaan ini, maka akan dapat gaji lumayan dan jenjang karir yang menjanjikan.
BACA JUGA:Rekomendasi untuk Pekerja Kantoran, Minimal Spesifikasi Laptopnya Seperti Ini
8. Operator Produksi
Operator produksi juga salah satu pekerjaan yang cocok dan termasuk paling diminati bagi lulusan SMA.
Pekerjaan ini menawarkan penghasilan stabil dan menjanjikan. Sebagai operator produksi, tugas utamanya adalah memastikan bahwa mesin-mesin produksi berjalan dengan baik dan menghasilkan produk yang sesuai dengan standar kualitas yang ditetapkan.
BACA JUGA:Sering Terjadi Debt Collector Menarik Paksa Kendaraan Menunggak Angsuran, Begini Aturannya
Selain itu, operator produksi juga bertanggung jawab dalam memastikan keselamatan dan keamanan di area produksi serta melakukan perawatan dan perbaikan mesin-mesin produksi.
Untuk kisaran gaji operator produksi di Indonesia biasanya antara Rp 2 juta hingga Rp 5 juta rupiah per bulan, tergantung pada lokasi atau jenis industry dan pengalaman kerja.
9. Anak Buah Kapal
Anaka buah kapal juga membuka pekerjaan untuk lulusan SMA, Pekerjaan ini memberikan pengalaman seru, tetapi juga memiliki risiko tinggi. Risiko yang dimaksud seperti bisa tidak pulang ke rumah sampai berbulan-bulan.
Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News
Sumber: