Sebelum Datang ke Toko, Pahami Begini Spesifikasi Realme Tab Mini
Pahami spesifikasi Realme Tab Mini--
Selain itu, harga Realme Pad Mini juga cukup terjangkau, mulai Rp 1 jutaan saja Anda sudah bisa memilikinya.
Tablet ini juga menawarkan nilai yang baik untuk harganya dan dapat menjadi pilihan yang tepat bagi mereka yang memiliki anggaran terbatas, namun membutuhkan tablet dengan kinerja yang baik.
- Kekurangan Realme Pad Mini
Sama halnya dengan produk lain, Realme Pad Mini juga memiliki kekurangan. Salah satu kelemahan utamanya adalah resolusi layar yang rendah.
Dilengkapai resolusi hanya 1340 x 800 piksel, tampilan pada tablet ini tidak begitu tajam dan detail.
Performa tablet ini juga tergolong lambat. Ditenagai oleh chipset Unisoc Tiger T616.
Maka dari itu, Realme Pad Mini dapat mengalami keterbatasan dalam menjalankan aplikasi yang lebih berat atau multitasking yang intensif.
BACA JUGA:Hasil Penelitian, Ini 7 Manfaat Air Zamzam untuk Kesehatan, Kolesterol Rontok
Untuk kualitas kamera pada tablet ini juga tergolong biasa-biasa saja. Mereka tidak cocok untuk mengambil foto atau merekam video berkualitas tinggi.
Jadi, jika Anda mencari tablet dengan kamera yang bagus, mungkin Realme Pad Mini bukan pilihan yang tepat.
Sementara itu, selain terdapat kelebihan dan kekurangan, ternyata Realme Tab Mini juga memiliki performa dan spesifikasi yang wajib Anda ketahui.
Berikut performa dan spesifikasi Realme Tab Mini:
Realme Pad Mini berjalan pada sistem operasi Android 11 dengan antarmuka pengguna Realme UI for Pad.
Dilengkapi dengan chipset Unisoc Tiger T616 dan dukungan jaringan 4G LTE.
Meskipun performanya tergolong lambat, tetapi jika digunakan untuk tugas sehari-hari, seperti browsing web, menonton video, atau menggunakan aplikasi media sosial.
Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News
Sumber: