Bantuan El Nino Segera Cair, Segini Jumlah Bantuan dan Penerimanya untuk Provinsi Bengkulu
Besaran dan jumlah penerima bansos El Nino Provinsi Bengkulu--
6. Klik tombol CARI DATA. Sistem Cek Bansos Kemensos akan mencari Nama PM (Penerima Manfaat) sesuai Wilayah yang diinput
BACA JUGA:Ini Arti 16 Digit Angka yang Ada di KTP, Salah Satu Artinya Asal Provinsi
- Pengecekan melalui Aplikasi Cek Bansos
1. Download Aplikasi Cek Bansos yang dirilis resmi oleh Kemensos
2. Buat akun baru dan isi kolom data diri yang disediakan
3. Lampirkan swafoto, serta foto KTP. Data kemudian akan diverifikasi oleh Kemensos
4. Setelah data berhasil diverifikasi, klik login dan masukkan username, serta password
5. Pilih menu Cek Bansos dalam aplikasi itu dan lengkapi data
6. Klik Cari Data
Bansos Beras 10 Kilogram
Bantuan sosial atau Bansos beras 10 kg masih akan disalurkan hingga Desember 2023. Namun, Keluarga Penerima Manfaat (KPM) Bansos tersebut akan dipangkas.
Semulanya, penyaluran Bansos beras 10 kg tersebut untuk 21,3 juta KPM sampai Desember 2023. Penting diketahui Bansos BLT ini hanya untuk keluarga kurang mampu.
Namun, kini jumlah tersebut berkurang menjadi 20,66 juta KPM saja.
Seperti diketahui, pemerintah memperpanjang Bansos beras sampai Desember 2023. Bahkan, rencananya berlanjut pada 3 bulan pertama 2024.
Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News
Sumber: