Contoh Soal Mitra Statistik BPS, Materi Matematika hingga Numerik Tersedia di Sini, Silakan Cek
Contoh Soal Mitra Statistik BPS, Materi Matematika hingga Numerik--
BACA JUGA:Begini Caranya Diet tapi Tidak Harus Lapar, Coba Gunakan Singkong
Contoh Soal Matematika
1. Suatu distribusi normal memiliki rata-rata 100 dan standar deviasi 15. Jika diambil sampel sebanyak 100, maka nilai 68% sampel tersebut berada dalam rentang…
A. 85-115
B. 70-130
C. 55-145
D. 40-155
Kunci jawaban: A
2. Suatu populasi memiliki rata-rata 75 dan standar deviasi 5. Jika diambil sampel sebanyak 36, maka nilai rata-rata sampel tersebut mendekati….
A. 70
B. 75
C. 80
D. 85
Kunci jawaban: B
BACA JUGA:Penting, Ternyata Ini Penyebab Keramik Lantai sering Meledak dan Terangkat
Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News
Sumber: