10 HP Termahal di Dunia Tahun 2023, Harganya Sangat Fantastis, Capai Ratusan Miliar
--
Emas yang ada di HP ini ditaksir mencapai 180 gram emas. Berlian hitamnya juga tentu sangat bernilai. Tak tangung-tanggung, Gresso Luxor Las Vegas Jackpot ini dibanderol dengan harga $1.000.000 atau sekitar Rp13,9 milyar. Senilai dengan valuasi startup yang mendapatkan pendanaan sehingga disebut Unicorn.
9. Goldvish Revolution
Jenama asal Swiss, Goldvish, memang mendedikasikan diri sebagai merek yang memproduksi HP-HP gila. Lihat saja HP bikinannya ini yang bernama Goldvish Revolution. HP ini memiliki emas putih 18 karat, berlian, dan kaca safir yang menyelebungi bodinya. Tidak cukup itu, bagian bawah si ponsel ditaruh jam mekanik premium dari brand Frederic Jouvenot. Tak heran bila harga Goldvish Revolution tembus Rp7 miliar.
BACA JUGA:5 Alasan Mengapa Samsung Galaxy A12 adalah HP Entry Level Terbaik, Harga 2 Jutaan
10. Vertu Signature Cobra
Anda akan mulai melihat tren dengan perhiasan Peter Aloisson. Dia juga bertanggung jawab untuk ponsel ketiga dalam daftar, dengan iPhone 3G Kings Button yang menampilkan emas dan emas putih dengan 138 berlian dipotong brilian.
BACA JUGA:Rekomendasi 5 Hp Untuk Penunjang Kerja Terbaik dan Terlancar 2023, Mulai Rp1jutaan
Sebagian besar dari HP termahal di dunia ini tampak lemah dalam sektor spesifikasi. Namun, ponsel-ponsel mewah ini berdaya jual tinggi karena dibalut dengan desain atau material yang sangat mahal. Nah, apakah Anda berencana untuk memiliki salah satu dari sepuluh ponsel termahal di dunia di atas? (Tim)
Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News
Sumber: