Ingin Daya Tahan Tubuh Lebih Terjamin, Campurkan 4 Bahan Alami Ini ke Air Kelapa Lalu Rutin Diminum
4 campuran Bahan Alami Ini ke Air Kelapa Lalu Rutin Diminum--Foto: ist
Salah satu ramuan air kelapa yang dicampur dengan bahan alami kunyit berkhasiat untuk menghilangkan jerawat serta bekas jerawat membandel.
Dalam penyajiannya, terdapat dua pilihan cara pemakaiannya, pertama campur air kelapa dan bubuk kunyit hingga membentuk pasta lalu jadikan masker wajah.
BACA JUGA:Air Kelapa Bisa Usir Penyakit Asam Lambung, Begini Aturan Minumnya
Kedua, rendam parutan kunyit ke dalam air kelapa dan diamkan selama tiga malam lalu gunakan untuk membasuh wajah.
Selain itu, campuran air kelapa, kunyit, dan kapur sirih juga bisa digunakan untuk mengobati luka bakar.
2. Air kelapa campur susu murni
Air kelapa dicampur susu sapi steril kaleng khasiatnya bisa membuat badan yang kurang sehat menjadi kembali segar dan bugar.
Hal tersebut sudah banyak dibuktikan oleh masyarakat yang merasakan ramuan ini.
Ternyata mencampur air kelapa dan susu murni ampuh menambah stamina tubuh.
BACA JUGA:Ganti Air Putih dengan Air Kelapa Saat Berolahraga, Ini 3 Manfaat Luar Biasa yang Bisa Dirasakan
3. Air kelapa campur madu
Manfaat membuat campuran air kelapa dengan satu sendok makan madu yang diminum setiap pagi sebelum sarapan ternyata sangat menyehatkan.
Manfaat yang didapatkan dari campuran ini seperti mencegah penuaan dini, melancarkan pencernaan, mencegah infeksi, mengurangi kolesterol, meningkatkan daya tahan tubuh, detoksifikasi ginjal serta mengurangi sembelit.
4. Air kelapa campur jeruk nipis
Campuran air kelapa dan perasan jeruk nipis bisa menjadi isotonik alami pengganti cairan tubuh.
Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News
Sumber: