Bakal Jadi Menantu Idaman, Ini 15 Jurusan Kuliah yang Bisa Masuk TNI dan Polri
Jurusan kuliah yang bisa masuk TNI dan Polri--
3. Apoteker atau Farmasi
Bagi mereka yang sudah menempuh jalur S1 di jurusan Farmasi, berlaku pula peraturan seperti dua jurusan tersebut diatas.
Calon pelamar perlu memiliki ijazah Profesi sebelum mereka memutuskan untuk melamar sebagai anggota TNI dan Polri.
BACA JUGA:Tabel Angsuran KUR BNI 2024 Pinjaman Rp 50 Juta, Telat Bayar Segini Dendanya
4. Psikologi
Jurusan Psikologi juga menjadi jurusan kuliah yang sering dibutuhkan di TNI dan Polri.
Memang mayoritas dari mereka yang lulus dari S1 Psikologi dapat melamar sebagai staf Human Resource Development atau HRD, konselor, psikolog, pengajar, peneliti, penerjemah buku psikologi, terapis anak berkebutuhan khusus.
Tetapi, mereka yang ingin menjadi anggota TNI dan Polri setelah menempuh S1 Psikologi harus lulus Profesi terlebih dahulu, dengan minimal IPK 2,25.
Untuk TNI, calon prajurit yang dibutuhkan adalah mereka yang sudah lulus jenjang S1 dan D4 dimana mereka diseleksi dari kesehatan, kemudian mental ideologi, serta kesamaptaan jasmani.
Untuk Polri, tentu jurusan ini sangatlah dibutuhkan di berbagai unit, terutama untuk kriminal dan reserse.
5. Teknik Komputer
Jurusan teknik komputer ini akan lebih fokus pada pemeliharaan perangkat keras. Jurusan ini tentu tidak hanya muncul sebagai jurusan kuliah yang sering dibutuhkan di TNI dan Polri. Namun, tentunya jurusan ini dibutuhkan dalam setiap pekerjaan.
6. Teknik Penerbangan
Untuk jurusan ini, semua kesatuan di TNI membutuhkan kurang lebih 3 hingga 4 orang untuk jenjang S1 dan D3.
Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News
Sumber: