Ini Syarat dan Cara Pendaftaran Universitas Bengkulu 2024 Jalur Mandiri, Lengkapi dari Sekarang
Syarat dan Cara Pendaftaran Universitas Bengkulu 2024 Jalur Mandiri--
4. Ijazah atau Surat Tanda Kelulusan yang Sudah Dilegalisir
Pastikan untuk menyediakan ijazah atau surat tanda kelulusan dari jenjang pendidikan terakhir Anda yang telah dilegalisir. Dokumen ini akan menjadi bukti bahwa Anda telah menyelesaikan pendidikan tingkat sebelumnya.
5. Foto 4x6 Softcopy
Anda juga perlu menyediakan foto berukuran 4x6 dalam format softcopy. Foto ini akan digunakan untuk keperluan administrasi selama proses pendaftaran.
6. Mengisi Formulir Pendaftaran
Terakhir, Anda diharuskan mengisi formulir pendaftaran yang disediakan oleh Universitas Bengkulu. Formulir ini berisi informasi pribadi Anda dan detail lainnya yang diperlukan untuk proses pendaftaran.
Dengan mempersiapkan semua dokumen dan syarat yang diperlukan dengan lengkap dan tepat waktu, Anda dapat mengoptimalkan kesempatan Anda untuk berhasil dalam jalur pendaftaran mandiri di Universitas Bengkulu.
BACA JUGA:Tertarik Bergabung di Perusahaan Google? Ini Rekomendasi Jurusan Kuliah yang Bisa Kerja di Google
Pendaftaran jalur mandiri Universitas Bengkulu dilakukan secara online. Untuk melakukan pendaftaran tersebut silahkan kunjungi website resmi Universitas Bengkulu.
Setelah semua persyaratan berhasil dipenuhi silahkan melakukan beberapa langkah sebagai proses registrasi di berikut ini:
1. Menyerahkan dokumen akademik dan berkas untuk UKT yang didapatkan dari website resmi Universitas Bengkulu.
2. Menyerahkan bukti pembayaran UKT untuk semester pertama di loket pembuatan NPM sebagai syarat untuk pembuatan Nomor Pokok mahasiswa.
3. Melakukan perekaman data dan foto mahasiswa dengan jaket almamater dan membawa fotokopi bukti pembayaran yang sudah diterbitkan oleh pihak NPM
4. Membuat KTM di Kantor KAS BNI Gedung Serbaguna Universitas Bengkulu
5. Untuk mendapatkan informasi yang lebih detail terkait proses pendaftaran kamu bisa mengunjungi Unib. Siapkan berbagai macam persyaratan terlebih dahulu sebelum kamu melakukan proses pendaftaran agar tidak mendapatkan hambatan.
Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News
Sumber: