Cara Ajukan Pinjaman Online BCA 2024 Cair Rp 4 Juta via HP, Angsurannya Dijamin Nggak Bikin Kantong Bolong
Cara Ajukan Pinjaman Online BCA 2024 Cair Rp 4 Juta via HP--
BACA JUGA:Syarat Terbaru Pengajuan KUR Mandiri 2024, Pinjaman Rp 20 Juta Cicilan Rp 300 Ribuan
Syarat Wajib dan Cara Pengajuan Pinjaman Online BCA 2024
1. Persyaratan
Sebelum mengetahui cara pengajuannya, simak syarat yang wajib dibutuhkan yaitu:
a. Wajib punya E-KTP, sebagai nasabah BCA Digital
b. Sudah berusia minimal 21 tahun dan maksimal 55 tahun (pada saat pinjaman lunas)
c. Tidak termasuk dalam:
- Daftar hitam BI (DHN)
- Daftar terduga teroris dan organisasi teroris (DTTOT)
- Negative List Bank dan Daftar AML
- Blacklist Internal Bank
d. Wajib punya pekerjaan yang tidak termasuk dalam Daftar Pekerjaan Sensitif
BACA JUGA:Gapake Lama, Pinjaman Online BCA 2024 Rp 3 Juta Langsung ke Rekening, Begini Langkah Pengajuannya
Cara Mudah Pengajuan Pinjol BCA 2024
Adapun cara untuk mengajukan pinjaman di bluExtraCash, yakni sebagai berikut:
1. Buka aplikasi blu by BCA
2. Pilih pinjaman di menu Porfolio. Kemudian, silakan tentukan pinjaman
3. Selanjutnya, lengkapi data diri
4. Terima penawaran pencairan
Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News
Sumber: