Cara Pinjam Uang di Pegadaian Rp 15 Juta Lewat Gadai Emas, Tanpa Surat Pinjaman Bisa Cair
Cara Pinjam Uang di Pegadaian Rp 15 Juta Lewat Gadai Emas--
NASIONAL, RBTVCAMKOHA.COM – Cara pinjam uang di Pegadaian Rp 15 juta lewat gadai emas, tanpa surat pinjaman bisa cair. Sebelum mengajukan pinjaman, simak pembahasan berikut.
Setiap orang memiliki skala prioritas keuangan yang berbeda-beda, bahkan tak jarang Pegadaian menjadi alternatif pembiayaan.
BACA JUGA:Tabel Angsuran KUR Syariah Pegadaian Pinjaman Rp 5-10 Juta, Cicilannya Ringan
Tak hanya sebatas menggadaikan sertifikat tanah atau rumah, namun gadai emas juga jadi pilihan ketika sedang membutuhkan dana tunai dengan cepat.
Menariknya lagi, Anda bisa gadaikan emas di Pegadaian tanpa memerlukan surat. Jadi, gadai emas di Pegadaian ini bisa dilakukan meskipun tanpa surat toko atau tanda bukti pembelian.
BACA JUGA:Cara Pinjam Uang di Pegadaian, Pinjaman Rp 10 Juta KUR Syariah Pegadaian Tanpa Bunga
Ada banyak keuntungan jika kamu melakukan gadai emas di Pegadaian, di antaranya prosedur pengajuannya yang sangat mudah.
Untuk pinjaman yang diberikan yakni mulai dari Rp50.000 sampai Rp20.000.000.
Selain itu, juga memiliki jangka waktu pinjaman minimal 120 hari dan maksimalnya 36 bulan (Dapat ditebus atau diperpanjang sewaktu-waktu).
BACA JUGA:Cara Pinjam Uang di Pegadaian Jaminan BPKB Motor, Pinjaman Rp 20 Juta Cicilan Rp 1 Jutaan
Cara Pinjam Uang di Pegadaian Rp 15 Juta Lewat Gadai Emas
Berikut cara pengajuan Gadai Emas di Pegadaian yang dilansir dari website resminya:
- Datang ke outlet Pegadaian
- Mengisi form pengajuan Gadai Emas
Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News
Sumber: