Harta Karun Ini Banyak Ditemukan, jika Dikelola Optimal, Penduduknya Bakal Kaya
Harta karun bijih emas--
NASIONAL, RBTVCAMKOHA.COM - Harta karun ini banyak ditemukan, jika dikelola optimal, penduduknya bakal kaya.
Harta karun yang dimaksud yakni bijih emas yang biasanya memang tidak menampakan butiran emas jika dilihat secara sekilas.
Namun dengan bantuan loop atau kaca pembesar biasanya akan nampak kilauan kuning ciri khas warna emas, yang dapat berupa butiran sangat kecil atau mengalur seperti sebuah urat.
BACA JUGA:Ternyata ini Sumber Kekayaan Truong My Lan, Konglomerat Vietnam yang Divonis Hukuman Mati
Banyak orang awam yang tidak mengetahui ciri-ciri fisik dari bijih emas, karena material seperti batu ini penampakannya memang tidak menarik dan nampak biasa-biasa saja. Namun, siapa sangka jika bijih emas memiliki harga yang fantastis.
Harga bijih emas mentah saat ini dapat bervariasi tergantung pada lokasi dan pasar. Berikut adalah beberapa informasi mengenai harga emas di Indonesia:
- Emas Batangan (per gram)
Harga Dasar: Rp1.310.000
Harga (+Pajak PPh 0.25%): Rp1.313.275.
- Emas Batangan Gift Series (per gram)
Harga Dasar: Rp1.460.000
Harga (+Pajak PPh 0.25%): Rp1.463.650.
BACA JUGA:Harta Karun Emas Ada di Seluma Bengkulu, Bagaimana jika Masyarakat Buka Tambang Tradisional?
- Emas Batangan Selamat Idul Fitri (5 gram)
Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News
Sumber: