Iklan RBTV Dalam Berita

Sejarah Pertahanan Belanda Benteng Gedong Dalapan yang Diyakini Menyimpan Emas

Sejarah Pertahanan Belanda Benteng Gedong Dalapan yang Diyakini Menyimpan Emas

Sejarah Pertahanan Belanda Benteng Gedong Dalapan yang Diyakini Menyimpan Emas,--

Di Benteng Vastenburg, kalian bakal disuguhi pemandangan megah dari bangunan cantik berwarna putih dengan arsitektur khas Eropa. Benteng ini dibangun atas perintah Gubernur Jenderal Hindia Belanda bernama Baron Van Imhoff pada tahun 1745. 

BACA JUGA:10 Harta Karun di Indonesia yang Belum Ditemukan Ini Masih Menjadi Misteri, Benarkah Ada Keberadaannya?

4. Benteng Pendem Van Den Bosch, Ngawi, Jawa Timur

Diambil dari nama Gubernur Jenderal Hindia Belanda pada masa itu, Johannes van den Bosch, kawasan benteng di Ngawi tersebut dibangun pada tahun 1839. 

5. Benteng Rotterdam, Makassar, Sulawesi Selatan

Berwisata ke Makassar nggak bakal lengkap kalau belum berkunjung ke benteng terkenal ini. Benteng yang berlokasi di Jalan Ujung Pandang tersebut dibangun pada tahun 1545.

BACA JUGA:Punya Kekayaan yang Tesembunyi, Ini Kabar Penemuan Harta Karun Dinasti Tang di Bangka Saat Ini

6. Benteng Belgica, Banda Neira, Maluku

Benteng Belgica yang dijuluki pentagonnya Indonesia ini. Dicalonkan sebagai situs warisan UNESCO sejak tahun 1995, benteng yang berlokasi di Banda Neira, Maluku Tengah itu juga punya riwayat sejarah yang panjang, lho!

BACA JUGA:Sering Heboh Harta Karun Emas Milik Presiden Soekarno di Bank Swiss, Apakah Benar Ada? Begini Faktanya

Demikianlah informasi tentang sejarah pertahanan Belanda, Benteng Gedong Dalapan yang diyakini menyimpan emas.

(Tianzi Agustin)

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: