Cara Menabung Emas di Aplikasi Pegadaian Digital, Ini Persyaratan dan Tarif Biayanya
Cara menabung emas di aplikasi Pegadaian digital--ist
Berikut beberapa biaya dalam menabung emas di Pegadaian Digital yang perlu kamu ketahui, yakni meliputi:
1. Biaya Pembukaan Rekening Tabungan Emas
- Biaya Pembukaan Rekening Tabungan Emas di outlet Pegadaian adalah Rp 10.000
- Biaya Pembukaan Rekening Tabungan Emas di Pegadaian Digital adalah Rp 0
- Biaya Pembukaan Rekening Tabungan Emas di Pegadaian Syariah Digital adalah Rp 0
- Biaya Pembukaan Rekening Tabungan Emas di Agen Pegadaian adalah Rp 10.000
2. Biaya Fasilitas Penitipan Emas (per satu tahun)
- Biaya Fasilitas Penitipan Emas (per satu tahun) di outlet Pegadaian adalah Rp 30.000
- Biaya Fasilitas Penitipan Emas (per satu tahun) di Pegadaian Digital adalah Rp 0 (free biaya penitipan 1 tahun pertama
- Biaya Fasilitas Penitipan Emas (per satu tahun) di Pegadaian Syariah Digital adalah Rp 30.000
- Biaya Fasilitas Penitipan Emas (per satu tahun) di Agen Pegadaian adalah Rp 30.000
BACA JUGA:Dilindungi Khodam Mustika Merah Delima, 6 Weton Ini Rezekinya Moncer dan Siapapun Dibuat Tunduk
Sebagai informasi tambahan, berikut harga Emas di Pegadaian hari ini Selasa, 24 April 2024:
1. Harga emas hari ini Antam di Pegadaian
Berikut harga emas Antam hari ini, Selasa (23/4) produksi di Pegadaian:
Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News
Sumber: