Iklan RBTV Dalam Berita

Didominasi Kucing Betina dan Umur Panjang, Simak Fakta dan Mitos Tentang Kucing Belang Tiga

Didominasi Kucing Betina dan Umur Panjang, Simak Fakta dan Mitos Tentang Kucing Belang Tiga

Didominasi Kucing Betina dan Umur Panjang, Simak Fakta dan Mitos Tentang Kucing Belang Tiga--Foto: ist

NASIONAL, RBTVCAMKOHA.COM - Didominasi kucing betina dan umur panjang, simak fakta dan mitos tentang kucing belang tiga.

Kucing belang tiga adalah salah satu jenis kucing yang memiliki pola warna bulu (rambut) yang menarik. 

Kucing ini memiliki tiga warna yang berbeda, yaitu oranye, putih, dan hitam.

BACA JUGA:Dianggap Bawa Sial dan Utusan Iblis, Simak 6 Mitos Tentang Kucing Hitam

Kucing ini dapat menjadi hewan peliharaan yang lucu dan menggemaskan, terutama bagi anak-anak.

Selain itu, kucing juga memiliki kemampuan yang menarik, seperti kemampuan untuk meluruskan tubuhnya ketika jatuh dengan benar.

Fakta dan Mitos Tentang Kucing Belang Tiga

Enggak hanya lucu, kucing dengan tiga warna ini punya fakta unik dan mitos di masyarakat, lho. Apa saja? Simak selengkapnya di bawah ini yuk! 

BACA JUGA:Anabul Penghasil Cuan! Ini Ciri-ciri Pesugihan Kucing dan Pembawa Hoki

1. Didominasi kucing betina

Berdasarkan genetika, lahirnya kucing belang tiga karena pewarisan gen dari kromosom kucing betina dan jantan yang kemungkinan kecil akan menghasilkan kucing jantan berwarna belang tiga. 

Langkanya kucing jantan belang tiga ini memunculkan mitos tertentu. Dalam mitos Jawa, kucing jantan kembang telon mempunyai kekuatan mistis yang kuat. Sementara di Jepang disebut mike, kucing ini membawa keberuntungan finansial.

BACA JUGA:Hewan Apa Saja Yang Masuk Surga? Apakah Hewan Peliharaan Seperti Kucing Juga Termasuk? Berikut Penjelasannya

2. Calico bukanlah ras kucing

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: