Iklan RBTV Dalam Berita

5 Manfaat Daun Kelor untuk Kesehatan Pria, Kaum Adam Pasti Suka

5 Manfaat Daun Kelor untuk Kesehatan Pria, Kaum Adam Pasti Suka

Manfaat daun kelor untuk pria--

Berikut ini manfaat daun kelor untuk  kesehatan:

1. Mengurangi peradangan atau inflamasi dalam tubuh

Peradangan adalah respons alami tubuh terhadap infeksi atau cedera. Ini merupakan mekanisme perlindungan yang penting, tetapi berpotensi menjadi masalah jika terjadi dalam jangka waktu yang lama.

Faktanya, peradangan yang berkelanjutan memiliki kaitan dengan masalah kesehatan kronis. Beberapa seperti penyakit jantung dan kanker. Namun, studi dalam Bioorganic & Medicinal Chemistry menyebutkan, kandungan isothiocyanate dalam daun kelor mampu mengatasi peradangan dalam tubuh.

BACA JUGA:Daftar 7 Koperasi Simpan Pinjam Tanpa Jaminan, Aman dan Terpercaya

2. Memelihara fungsi dan kesehatan otak
Manfaat daun kelor ini terjadi karena kandungan antioksidan pada daun. Kandungan tersebut bekerja dengan menurunkan risiko tubuh dari ancaman penyakit Parkinson dan Alzheimer seiring dengan berjalannya waktu.

3. Mengontrol tekanan darah
manfaat daun kelor untuk mengontrol kadar gula darah
Faktanya, salah satu kandungan daun kelor adalah kalium, yang mana mampu mengontrol tekanan darah dalam tubuh.

Tak hanya itu, nutrisi tersebut juga efektif menjaga tekanan darah tetap stabil, sehingga risiko hipertensi pun bisa dicegah.

BACA JUGA:ASN PPPK Bakal Dapat Transferan Gaji ke-13 Lebih Banyak dari PNS? Ini Jadwal Pencairan Gaji ke-13 2024

4. Membantu menghambat perkembangan sel kanker
Selain itu, ekstrak kulit batang dan daun kelor yang mengandung antioksidan efektif membantu menghambat pertumbuhan sel-sel kanker pada tubuh. Jenisnya, termasuk kanker usus besar, pankreas, dan payudara.

Demikianlah informasi tentang 5 manfaat daun kelor untuk kesehatan pria, kaum adam pasti suka. Semoga bermanfaat.

Tianzi Agustin

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: