Iklan dempo dalam berita

Cara Menggunakan Lemon Untuk Diet, Ini Waktu yang Tepat Untuk Mengonsumsinya

Cara Menggunakan Lemon Untuk Diet, Ini Waktu yang Tepat Untuk Mengonsumsinya

Cara Menggunakan Lemon Untuk Diet, Ini Waktu yang Tepat Untuk Mengonsumsinya--Foto: ist

NASIONAL, RBTVCAMKOHA.COM - Cara menggunakan lemon untuk diet, ini waktu yang tepat untuk mengonsumsinya.

Ada berbagai cara yang bisa kamu lakukan untuk turunkan berat badan salah satunya diet lemon. Saat ini berbagai campuran lemon dipercaya masyarakat menjadi ramuan yang bagus dikonsumsi untuk diet. 

Sehingga saat ini banyak masyarakat berbondong-bondong melakukan diet dengan lemon. Benarkan seperti itu? 

BACA JUGA:Mau Badan Langsing dan Ideal, Coba Tips Diet Air Putih yang Aman Seperti Ini

Nah, agar kamu tidak bingung, berikut ini ada beberapa cara diet lemon yang benar untuk kamu.

Cara Menggunakan Lemon untuk Diet

Diet dengan air lemon terbilang sederhana untuk dijalani. Inti dari diet ini adalah mengurangi kalori dengan membatasi makanan yang dikonsumsi dan memperbanyak konsumsi air lemon dan air putih.

Di awal masa diet, Anda dianjurkan mengurangi asupan makanan dan minuman secara bertahap, sebelum benar-benar menerapkan diet lemon dan tidak mengonsumsi makanan atau minuman lain. 

BACA JUGA:Diet Daun Kelor yang Efektif, Ini 5 Cara Membuat Olahan Daun Kelor untuk Diet

Hal ini bertujuan agar tubuh dapat menyesuaikan dengan pola diet lemon tersebut.

Untuk lebih jelasnya, berikut ini adalah tahapan diet lemon yang bisa Anda lakukan:

- Hari pertama dan kedua

Hindari makanan olahan, daging, susu, gula, makanan berlemak, minuman beralkohol, soda, dan kafein. 

Pada dua hari pertama ini, fokuskan hanya pada mengonsumsi sayuran atau buah segar.

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: