Banyak Diminati, Segini Biaya Service Mobil Xpander Mulai 10.000-100.000 Km
Biaya service mobil Mitsubishi Xpander--
Melakukan servis mobil secara berkala sama dengan menjaga nilai jual mobil tetap tinggi. Secara logika mobil yang jarang diservis atau diservis tapi tidak sesuai ketentuan sama dengan mobil kurang terawat. Ini jadi salah satu penyebab nilai jual mobil anjlok.
6. Garansi dipermudah
Servis berkala menjadi syarat mutlak pengajuan garansi kendaraan, bahkan untuk mobil yang jarang digunakan dan kondisinya masih sangat normal.
BACA JUGA:Senyum Bahagia ASN Jawa Timur, Gaji 13 Sudah Cair, Coba Cek Rekeningnya
Jadi, jangan pernah mengabaikan jadwal servis berkala dari sejak servis pertama di 1.000 km karena itu menjadi syarat wajib garansi mobil.
Demikian ulasan mengenai berapa biaya servis mobil Xpander. Semoga bermanfaat.
Nutri Septiana
Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News
Sumber: