Bagaimana Cara Cek Pajak Kendaraan Secara Online di Bogor? Bisa via Website dan SMS
Cara cek pajak kendaraan secara online--
Untuk menghindari dampak dari telat bayar pajak kendaraan seperti yang telah dijabarkan di atas, pemilik kendaraan dianjurkan membayar pajak tepat waktu. Pembayaran pajak kendaraan semakin mudah melalui e-samsat.
BACA JUGA:Sejumlah Wilayah Sumatera Sempat Alami Pemadaman Listrik! Begini Cara agar Elektronik di Rumah Aman
Adapun dikutip dari NTMC Polri, berikut prosedur syarat bayar pajak motor:
1. STNK asli dan fotocopy
2. KTP asli dan fotocopy
3. BPKB asli dan fotocopy
4. Untuk pemilik kendaraan berbentuk badan usaha dilengkapi dengan NPWP, SIUP, dan TDP
5. Surat kuasa jika bayar pajak motor dilakukan lewat pihak lain
BACA JUGA:Ada Pemutihan Pajak Kendaraan Mojokerto 2024, Kapan Ketetapan Jadwalnya? Sudah Dinanti
Prosedur pembayaran pajak motor:
- Mengisi formulir perpanjangan STNK. Formulir ini bisa didapatkan dari petugas jaga di loket maupun bagian informasi di kantor Samsat.
- Jika sudah selesai diisi, formulir dan syarat kelengkapan bayar pajak motor diserahkan ke loket pendaftaran dan tunggu panggilan. Petugas loket akan memanggil apabila ada kekurangan berkas. Jika berkas lengkap, maka petugas loket akan memanggil dan menyerahkan lembar pajak yang harus di bayar di kasir atau loket pembayaran pajak motor.
- Datang ke loket pembayaran pajak motor dan menunggu kembali untuk dipanggil.
- Petugas akan memanggil untuk pengambilan STNK yang sudah disahkan sebagai tanda selesainya bayar pajak motor.
- STNK diterima
BACA JUGA:Usai Padam Kemarin, Berapa Tarif Listrik PLN Terbaru Juni 2024? Coba Cek di Sini
Demikianlah ulasan mengenai, bagaimana cara cek pajak kendaraan online di Bogor?
(Putri Nurhidayati)
Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News
Sumber: