Iklan RBTV Dalam Berita

Catat, Ini 7 Larangan Bagi Orang yang Berkurban, Pastikan Tidak Melakukannya

Catat, Ini 7 Larangan Bagi Orang yang Berkurban, Pastikan Tidak Melakukannya

Larangan Bagi Orang yang Akan Berkurban--

NASIONAL, RBTVCAMKOHA.COM – Catat, ini 7 larangan bagi orang yang berkurban, pastikan tidak melakukannya.

Berkurban adalah salah satu ibadah yang disyariatkan bagi umat Islam yang mampu pada hari raya Idul Adha.

Berkurban berarti menyembelih hewan ternak yang sesuai syarat dan syaratnya, kemudian membagikan dagingnya kepada fakir miskin dan orang-orang yang berhak menerimanya.

BACA JUGA:Ini Amalan yang Dianjurkan saat Bulan Dzulhijjah dan Dalilnya

Berkurban merupakan bentuk ketaatan dan pengorbanan kepada Allah SWT, sebagaimana dicontohkan oleh Nabi Ibrahim AS dan Nabi Ismail AS.

Namun, dalam melaksanakan ibadah kurban ini, ada beberapa hal yang harus dihindari atau dilarang bagi orang yang hendak berkurban. Hal-hal ini didasarkan pada dalil-dalil dari  Al-Quran dan hadits Nabi SAW.

BACA JUGA:Ini Daftar 6 Ormas yang Dapat Izin Usaha Pertambangan dari Pemerintah, Apa Alasan Pemberian Izin Ini?

Dirangkum dari laman resmi yatimmandiri.org berikut ini adalah beberapa larangan untuk orang yang akan melaksanakan qurban:

1. Potong Kuku dan Rambut
Larangan saat qurban pertama yang perlu dihindari dan tidak dilakukan oleh orang yang berqurban adalah tidak melakukan potong kuku ataupun rambut.

Larangan ini didasarkan pada hadits dari Ummu Salamah RA, dari Nabi SAW, beliau bersabda:

“Barangsiapa yang telah memiliki hewan yang hendak diqurbankan, apabila telah masuk tanggal 1 Dzulhijjah, maka janganlah dia memotong sedikitpun bagian dari rambut dan kukunya hingga dia menyembelih qurbannya.” (HR. Muslim)

BACA JUGA:Ini Amalan yang Dianjurkan saat Bulan Dzulhijjah dan Dalilnya

Larangan potong kuku saat kurban dan larangan mencukur saat qurban ini berlaku hingga proses penyembelihan selesai dilakukan.

Hal ini sesuai dengan sebuah hadits yang diriwayatkan oleh Imam Muslim bahwa bagi orang yang telah memiliki hewan qurban, janganlah melakukan pemotongan kuku dan rambut.

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: