Minat Kuliah di ITB? Ini Dia Kisaran Biaya untuk Jurusan Teknik Informatika
Minat Kuliah di ITB? Ini Dia Kisaran Biaya untuk Jurusan Teknik Informatika --
Persyaratan umum:
Kepada Calon Mahasiswa
Cara mendapatkan beasiswa untuk kuliah di ITB harus melihat syarat dan ketentuan dari pemangku utama pemberi beasiswa. Untuk calon mahasiswa, persyaratan umum biasanya meliputi nilai rapor, nilai kelulusan dan angka pendapatan keluarga.
Pada jenis beasiswa prestasi, penekanan terhadap prestasi di sekolah sangat menentukan. Pihak sekolah akan memberikan rekomendasi sebagai pendukung terhadap nilai-nilai siswa calon mahasiswa.
BACA JUGA:Keren! Ini Prospek Pekerjaan Lulusan Teknik Informatika, Cek Tantangan dan Peluangnya
Berikut cara-cara untuk mendaftar beasiswa calon mahasiwa baik beasiswa prestasi maupun beasiswa unggulan:
- Kunjungi situs resmi pemberi beasiswa
Biasanya pada laman resmi akan berisi informasi terkait tahun terselenggaranya beasiswa, peruntukan beasiswa dan ketentuan mengenai nilai akademik dan prestasi.
BACA JUGA:Rekomendasi Laptop untuk Mahasiswa Teknik Informatika, Harga Terjangkau Kualitas Lumayan
- Isi formulir pendaftaran pada halaman yang tersedia
Bagi calon mahasiswa baru, silahkan isi formulir yang telah tersedia pada laman resmi penyelenggara beasiswa. Baca ketentuan lalu isi sesuai persyaratan. Beberapa dokumen mungkin akan dibutuhkan untuk anda unggah pula secara online.
BACA JUGA:5 Rekomendasi Laptop untuk Mahasiswa Teknik Informatika, Spesifikasi Memuaskan Harga Terjangkau
- Gunakan alamat dan kontak yang valid
Ini sangat penting untuk mendapatkan pemberitahuan terkait lamaran beasiswa yang anda ajukan. Biasanya anda akan mengisi alamat domisili, sekolah, dan alamat email pribadi.
Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News
Sumber: