Kemenag RI Buka 110.553 Formasi untuk CPNS dan PPPK 2024, Ini Jadwal dan Syarat Pendaftarannya
Kemenag RI Buka 110.553 Formasi untuk CPNS dan PPPK 2024--
Cara Cek Formasi CPNS Kemenag 2024
Formasi CPNS Kemenag bisa dicek melalui website resmi BKN dan Kemenag RI. Untuk mengecek formasinya, ikuti tata caranya berikut ini:
Melalui Website BKN
1. Buka website resmi BKN di https://sscasn.bkn.go.id
2. Klik 'Info Lowongan'
3. Pada bagian 'Simulasi Pemilihan' isi kolom sesuai dengan kebutuhan yang dilamar:
- Jenis Pengadaan: (CPNS)
- Instansi: (Disesuaikan dengan pilihan)
- Tingkat Pendidikan: (Lulusan terakhir)
- Pendidikan: (Jurusan)
4. Jika sudah mengisi seluruh kolom, klik 'Cari'
5. Selanjutnya akan muncul formasi yang dibuka sesuai dengan jurusan masing-masing.
BACA JUGA:Dibuka Bulan Depan, Ini 8 Formasi CPNS dan PPPK 2024 yang Sudah Diumumkan
Melalui Website Kemenag RI
- Buka situs https://casn.kemenag.go.id
- Pada menu samping, pilih "Formasi"
- Silakan klik "CPNS" atau "CPPK" untuk melihat formasi selengkapnya.
- Perlu diketahui, pengecekan formasi CPNS Kemenag RI ini hanya bisa dilakukan hanya ketika pendaftaran sudah dibuka.
BACA JUGA:Ini 12 Jurusan yang Memiliki Peluang Besar Untuk Lolos Seleksi CPNS 2024, Kapan Dibuka Pendaftaran?
Jadwal Pendaftaran CPNS Kemenag 2024
Jadwal pendaftaran CPNS dan PPPK untuk Kemenag RI tahun 2024 ini belum diumumkan secara resmi.
Akan tetapi, mengutip laman Kementerian Pendayagunaan Aparatur Negara dan Reformasi Birokrasi (PANRB), jadwal penerimaan CPNS akan dibuka pada bulan Juni ini.
BACA JUGA:Formasi CPNS 2024 yang Bisa Dilamar Lulusan SMA/SMK, Jangan Lewatkan Kesempatan
Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News
Sumber: