Iklan RBTV Dalam Berita

Review Spesifikasi Laptop Xiaomi Redmi Book 15, Laptop Murah Core I3, Worth It untuk Harga Segini?

Review Spesifikasi Laptop Xiaomi Redmi Book 15, Laptop Murah Core I3, Worth It untuk Harga Segini?

Review Spesifikasi Laptop Xiaomi Redmi Book 15--

3. Performa Cukup Baik

Dengan prosesor Intel Core i3-1115G4 dan RAM 8 GB, laptop ini mampu menjalankan berbagai aplikasi office, browsing, hingga multimedia tanpa masalah berarti.

4. Penyimpanan SSD 256 GB

SSD ini membuat booting dan load aplikasi terasa cepat. Meskipun masih menggunakan SSD tipe SATA, kecepatan baca dan tulisnya tetap memadai untuk penggunaan harian.

BACA JUGA:Oppo Reno 11A Mulai Beredar di Pasar Global, Ini Spesifikasi dan Harganya

5. Baterai Tahan Lama

Baterai 46Wh mampu bertahan hingga 7 jam untuk penggunaan browsing dan tugas-tugas ringan, cukup untuk menemani aktivitas sehari-hari tanpa perlu sering mengisi daya.

6. Audio yang Cukup Baik

Dilengkapi dengan speaker stereo 2 watt dan dukungan DTS, kualitas audio dari RedmiBook 15 ini cukup memadai untuk kebutuhan multimedia.

BACA JUGA:Infinix Note 40 5G, Pendatang Baru yang Bikin Orang Terpesona, Ini Spesifikasi dan Harganya

Kekurangan Xiaomi RedmiBook 15

1. Performa Gaming Terbatas

Dengan GPU Intel UHD yang menggunakan shared RAM dan RAM yang hanya single channel, performa gaming laptop ini kurang maksimal. Game-game berat harus dijalankan dengan pengaturan rendah untuk mendapatkan frame rate yang stabil.

BACA JUGA:Selalu Ada Pilihan, Mau yang Mana? Samsung Galaxy A15 5G atau Samsung Galaxy A25 5G?

2. RAM Tidak Bisa Di-upgrade

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: