Iklan RBTV Dalam Berita

Syarat KUR Mandiri 2024 yang Harus Dimiliki oleh Pelaku UMKM untuk Ajukan Tambahan Modal Usaha

Syarat KUR Mandiri 2024 yang Harus Dimiliki oleh Pelaku UMKM untuk Ajukan Tambahan Modal Usaha

Syarat KUR Mandiri 2024 --

1. KUR Super Mikro

  • Limit kredit: hingga Rp 10 juta.
  • Jangka waktu: hingga 3 tahun (KMK) atau 5 tahun (KI).
  • Suku bunga: 3% efektif per tahun.
  • Tidak diberlakukan agunan tambahan.

2. KUR Mikro

  • Limit kredit: lebih dari Rp 10 juta hingga Rp 100 juta.
  • Jangka waktu: hingga 3 tahun (KMK) atau 5 tahun (KI).
  • Suku bunga: bervariasi dari 6% hingga 9% efektif per tahun.
  • Tidak diberlakukan agunan tambahan.

3. KUR Kecil

  • Limit kredit: lebih dari Rp 100 juta hingga Rp 500 juta.
  • Jangka waktu: hingga 4 tahun (KMK) atau 5 tahun (KI).
  • Suku bunga: bervariasi dari 6% hingga 9% efektif per tahun.
  • Diperlukan agunan tambahan berupa tanah, bangunan, atau kendaraan bermotor.

4. KUR Penempatan Pekerja Migran Indonesia (PMI)

  • Limit kredit: hingga Rp 100 juta.
  • Jangka waktu: hingga 4 tahun (KMK) atau 5 tahun (KI).
  • Suku bunga: 6% efektif per tahun.
  • Tidak diberlakukan agunan tambahan.

5. KUR Khusus

  • Limit kredit: hingga Rp 500 juta.
  • Jangka waktu: hingga 5 tahun.
  • Suku bunga: 6% efektif per tahun.
  • Diperlukan agunan tambahan berupa tanah, bangunan, atau kendaraan bermotor.
  • Sektor Usaha Prioritas KUR

BACA JUGA:Ayo Daftar, Ini 5 Jalur Seleksi Mandiri UNS 2024 yang Masih Dibuka, Cek Syartanya

Penyaluran KUR diprioritaskan pada sektor produksi yang meliputi:

- Pertanian, perburuan, dan kehutanan.

- Kelautan dan perikanan.

- Konstruksi.

- Pertambangan garam rakyat.

- Pariwisata.

- Jasa produksi dan sektor produksi lainnya.

BACA JUGA:Langsung Cair dalam 1 Hari, Ini Jenis Pinjaman tanpa Agunan Bank Mandiri, Lengkap dengan Persyaratannya

Selain itu, bank Mandiri juga memberikan kesempatan khusus bagi alumni Program Prakerja untuk mendapatkan pembiayaan KUR Super Mikro dengan menyertakan sertifikat lulus program dan memenuhi beberapa persyaratan tambahan seperti mengikuti pendampingan atau pelatihan kewirausahaan.

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: