5 Cobaan Ini Ternyata Tanda Allah SWT Sedang Menaikan Derajat Hambanya, Jangan Putus Asa
5 Cobaan Ini Ternyata Tanda Allah SWT Sedang Menaikan Derajat Hambanya--
(Mereka berdoa), "Ya Tuhan kami, janganlah Engkau hukum kami jika kami lupa atau kami melakukan kesalahan.
Ya Tuhan kami, janganlah Engkau bebani kami dengan beban yang berat sebagaimana Engkau bebankan kepada orang-orang sebelum kami.
Ya Tuhan kami, janganlah Engkau pikulkan kepada kami apa yang tidak sanggup kami memikulnya. Maafkanlah kami, ampunilah kami, dan rahmatilah kami. Engkaulah pelindung kami, maka tolonglah kami menghadapi orang-orang kafir."
BACA JUGA:Penampakan Daihatsu Rocky Crossfield di GIIAS 2024, Kental Aura Petualang, Intip Kelebihannya
2. Dihadapkan dengan orang-orang yang tidak menyukainya
Menghadapi orang yang tidak menyukai kita membutuhkan kesabaran, kebijaksanaan, dan sikap yang baik. Kita tidak dianjurkan untuk membalas kebencian dengan kebencian, melainkan dengan bijak dan penuh kasih sayang.
Dalam menghadapi mereka, kita juga harus menjaga diri kita agar tidak terpengaruh oleh kebencian mereka dan terus berdoa kepada Allah agar memberi petunjuk kepada mereka.
Dengan mengedepankan sikap yang baik dan mengikuti ajaran agama, kita dapat menjaga keharmonisan hubungan dengan orang yang membenci kita.
3. Mengalami kesedihan yang tiada hentinya
Ketika kamu dihadapkan oleh berbagai masalah dan mengalami kesedihan tiada henti karena ujian yang sedang kamu hadapi, yakinlah derajatmu akan diangkat oleh Allah SWT.
Sebab, dunia Ini adalah medan perjuangan seorang mukmin untuk menjadikan manusia sebaik-baik hamba, yang dinilai dari amalnya.
Sebagaimana Allah Subhanahu wa Ta'ala, berfirman (QS. Al-Mulk: 1-2).
"Maha Suci Allah yang di tangan-Nyalah segala kerajaan, dan Dia Maha Kuasa atas segala sesuatu. Yang menjadikan mati dan hidup, supaya Dia menguji kamu, siapa di antara kamu yang lebih baik amalnya. Dan Dia Maha Perkasa lagi Maha Pengampun."
BACA JUGA:Viral Diduga Aksi Penembakan di Area Pasar Malam, Polisi Angkat Bicara
Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News
Sumber: