3 Tips Lolos Seleksi CPNS 2024 Tanpa Bimbel Khusus, Belajar dari Sekarang
3 Tips Lolos Seleksi CPNS 2024 Tanpa Bimbel Khusus, Belajar dari Sekarang--foto:ist
NASIONAL, RBTVCAMKOHA.COM - 3 tips lolos seleksi cpns-2024 tanpa bimbel khusus, belajar dari sekarang.
Tes Calon Pegawai Negeri Sipil (CPNS) adalah tantangan besar bagi banyak orang yang bermimpi bekerja di sektor pemerintahan.
Banyak pelamar merasa perlu untuk mengikuti bimbingan belajar (bimbel) atau kursus khusus untuk lolos ujian ini.
BACA JUGA:Intip Angka Passing Grade dalam CPNS 2024, Siapkan Syarat Pendaftaran dan Pahami Cara Mendaftarnya
Namun, ada beberapa cara yang dapat membantu Anda lolos tes CPNS tanpa harus mengikuti bimbel.
Tips Lolos Seleksi CPNS 2024 Tanpa Bimbel Khusus
Dikutip dari TikTok @info.seputarcasn pada 10 Januari 2024, berikut tiga tips yang dapat membantu meraih kesuksesan tanpa bimbel.
1. Terapkan Strategi Belajar 4-1-1
Salah satu kunci keberhasilan dalam menghadapi ujian CPNS adalah konsisten dalam belajar.
Terapkan strategi belajar 4-1-1 yang artinya belajarlah selama empat bulan berturut-turut, setiap harinya selama satu jam dan pelajari sebanyak satu bab.
Dengan melakukan ini, kamu dapat memastikan bahwa materi yang perlu dipelajari tak menumpuk dan dapat diserap dengan baik oleh otak.
Selain itu, jangan lupa untuk memberikan waktu istirahat agar otak tetap segar dan mampu menyerap informasi secara optimal.
BACA JUGA:Cara Cek Formasi CPNS 2024, BKN Resmi Rilis Jadwal Lengkap Pendaftaran, Catat Tanggalnya
2. Buat Tabel Target Belajar
Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News
Sumber: