Tersedia 3.445 Formasi CPNS Sekolah Kedinasan 2024, Ini Daftar Sekolah Kedinasan yang Masih Buka Pendaftaran
Tersedia 3.445 Formasi CPNS Sekolah Kedinasan 2024--
1. Politeknik Keuangan Negara STAN: 722 kebutuhan
2. Institut Pemerintahan Dalam Negeri (IPDN): 721 kebutuhan
3. Sekolah Tinggi Intelijen Negara (STIN): 400 kebutuhan
4. Politeknik Siber dan Sandi Negara (Poltek SSN): 105 kebutuhan
5. Politeknik Statistika STIS: 355 kebutuhan
6. Poltekip dan Poltekim: 400 kebutuhan
7. Sekolah Kedinasan Kemenhub: 622 kebutuhan
8. Sekolah Tinggi Meteorologi Klimatologi dan Geofisika (STMKG): 120 kebutuhan
BACA JUGA:Kabar Gembira, BPS Buka 408 Formasi CPNS 2024, Lengkapi Dokumen Persyaratannya
Persyaratan Umum CPNS Kedinasan 2024
Mengutip dari Kompas, seleksi Calon Aparatur Sipil Negara (CASN) umumnya memerlukan persyaratan pendaftaran sebagai berikut:
1. KTP
2. Kartu Keluarga (KK)
3. Ijazah
4. Pas foto terbaru
Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News
Sumber: